Menjadi Penjaga Museum, Berat?

menjadi-penjaga-museum-berat

Suka berkunjung ke museum?

Museum biasanya identik dengan koleksi benda-benda kuno bernilai sejarah. Ada museum yang menceritakan tentang perjuangan bangsa Indonesia mengusir penjajah. Ada juga museum, seperti Museum Merapi di Jogja, yang menampilkan sejarah dan barang-barang peninggalan akibat letusan gunung berapi itu. Dan sekarang ada banyak pula museum seni yang mengoleksi karya-karya instagramable.

Imej museum yang menyeramkan dan kuno seakan dewasa ini bergeser menjadi lebih menyenangkan dan fotogenik. Salah satunya musem art and space "Moja". Tapi kira-kira seperti apakah resikonya menjaga beragam koleksi-koleksi yang ada didalam museum itu? Kita akan bertanya kepada penjaga museum art and space "Moja" , Bagus Harianto di "Saatnya Bertanya".