Kebakaran hutan dan lahan (Karhutla) semakin menjadi-jadi. Di dua pulau yaitu Sumatera dan Kalimantan saja, Badan Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB) mencatat, ada hampir 1.000 titik panas.