Jadi Komikus Perlu Pendidikan Khusus?

jadi-komikus-perlu-pendidikan-khusus

Anda suka membaca komik? Komik apa kesukaan anda?
Menghabiskan waktu luang untuk membaca komik, bagi sebagian orang menjadi hobi yang bahkan bisa terbawa hingga beranjak dewasa.
Bagi para pecintanya , komik bukan hanya sekadar media penghibur namun menjadi kepuasan tersendiri jika dapat mengoleksi semua serinya. Tentu mereka musti siap juga untuk merogoh kocek lebih dalam.
Menariknya industri komik di Indonesia mulai berkembang dalam 10 tahun terakhir hingga membuat komikus menjadi salah satu profesi yang diminati banyak orang. Untuk mengenal lebih dalam seluk beluk komikus, kita obrolin bareng seorang komikus, Rimanti Nurdarina Baga di Saatnya Bertanya!