Surabaya Kebut Pasang CCTV Dengan Teknologi Pengenalan Wajah

surabaya-kebut-pasang-cctv-dengan-teknologi-pengenalan-wajah

Tahun ini Surabaya kebut pemasangan CCTV dengan teknologi pengenalan wajah atau face recognition. Kamera dipasang diantaranya di kawasan dengan tingkat kerawanan cukup tinggi. Terobosan itu berfungsi memantau dan memberikan keamanan bagi masyarakat. Seperti apa CCTV dengan face recognition atau pengenalan wajah dan seperti apa respon masyarakat soal ini?

Simak laporan dari reporter KBR di Surabaya Budi Prasetiyo. Simak juga obrolan bareng Kepala Bagian Humas Pemkot Surabaya, M Fikser dan Kepala Divisi Akses Atas Informasi SAFEnet Unggul Sagena.