Bagaimana Kenormalan Baru bagi Sektor Pariwisata?

bagaimana-kenormalan-baru-bagi-sektor-pariwisata

Istilah “New Normal” atau kenormalan baru sedang santer terdengar belakangan ini. Persiapan demi persiapan sedang dilakukan untuk menyongsong apa yang disebut pemerintah sebagai tatanan baru untuk menjadi produktif namun tetap aman dari resiko COVID-19. Lantas jika masyarakat nanti menjalani kelaziman baru ini, bagaimana dengan sektor pariwisata? Bagaimana nanti konsep kenormalan baru ini dilaksanakan oleh para pelaku wisata?

Kita simak pernyataan dari Presiden Joko Widodo dan Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif, Wishnutama Kusubandio soal hal ini. Simak juga obrolannya bareng Ketua Umum Dewan Pengurus Pusat (DPP) Asosiasi Tur dan Agen Perjalanan Indonesia (ASITA) Nunung Rusmiati dan Wakil Ketua Generasi Pesona Indonesia (GenPI), Siti Chodijah.